You must have JavaScript enabled in order to use this theme. Please enable JavaScript and then reload this page in order to continue.
Loading...
Logo Desa Mekarlaksana
Desa Mekarlaksana

Kec. Cikancung, Kab. Bandung, Provinsi Jawa Barat

Seblak Jeletot dan Ayam Geprek Al-Fatar Cijapati

14 Januari 2020 Dibaca 307 Kali
Seblak Jeletot  dan Ayam Geprek Al-Fatar Cijapati

Mekarlaksana - Seblak selalu masuk ke dalam daftar makanan pedas favorit. Diracik dari kerupuk, ditambah dengan bumbu kencur dan sambal pedas, rasanya semakin enak dan nagih.

Jajanan populer yang satu ini berasal dari Bandung , Jawa Barat Tepat nya di jalan Cijapati via Garut. Seblak mirip dengan makanan dari daerah Sumpiuh, di Jawa Tengah, yang diberi nama Krupuk Godog. Meski sama-sama menggunakan bahan dasar kerupuk basah, tapi racikan bumbunya berbeda.

Seblak Jeletot dan ayam geprek al - fatar ini baru baru ini lagi trend dikawasan daerah desa mekarlaksana Kecamatan cikancung, kabupaten bandung.

dimusim penghujan seperti ini seblak dan ayam geprek jadi sasaran utama para pecinta kuliner mau daerah maupun di luar daerah.

walaupun tukang seblak ini sangat jauh dari ramai nya kota akan tetapi rasa dan kelezatan bisa bersaing dengan makanan makanan kota , dan melayani delivery order.

Beri Komentar
Komentar baru terbit setelah disetujui oleh admin
CAPTCHA Image